Sunday, June 11, 2017

Bantu Pasangan Anda Untuk Menggunakan Kondom Dengan Cara Ini




Kondom adalah alat kontrasepsi atau alat untuk mencegah kehamilan atau penularan penyakit kelamin pada saat bersanggama. Kondom biasanya dibuat dari bahan karet latex dan dipakaikan pada alat kelamin pria atau wanita pada keadaan ereksi sebelum bersanggama (bersetubuh) atau berhubungan suami-istri.Kondom bukan hanya di gunakan oleh pria , untuk masa sekarang ini ada juga rancangan terbaru yaitu kondom untuk wanita yang memiliki fungsi yang sama yaitu mencegah masuknya sperma untuk menemui sel telur agar tidak terjadinya pembuahan ( kehamilan ) .

Banyak orang sudah menyadari pentingnya pemakaian kondom sebagai usaha untuk mencegah kehamilan, atau melindungi Anda dan si dia dari penyakit menular seksual. Namun, Anda mungkin juga tahu, rata-rata pria tidak menyukai keberadaan kondom saat berhubungan intim, entah kondom yang digunakan itu supertipis, ultratipis, sensitif, atau kondom biasa yang Anda temukan di apotek atau minimarket. 


Karena ketika menggunakan kondom pria merasa tidak nyaman dan kurang sensasi yang mengurangi nikmat bercinta,namun ada baiknya saling menjaga pasangan jadi penggunaan kondom sangat di sarankan.Namun pemasangan kondom pada pria akan lebih menyenangkan apabila si wanita yang memasangkannya :)

Dalam posisi ini, pastikan kamu berada posisi yang tepat dan sempurna.Saat kamu ada di posisi ini, kamu bisa gunakan tangan atau mulut untuk membantu dia memasangkan alat kontrasepsi secara seksi.Ketika kamu berada di posisi 69, atraksi bercinta kamu akan terasa lebih panassss.

Kondom tidak perlu menjadi a mood killer. Sebaliknya, kondom dapat menjadi bagian erotis seks pada gaya bercinta Anda. Anda bisa mencoba cara seksi dengan menggunakan mulut anda. Memainkan lidah pada penis pasangan Anda dan roll kondom dengan tangan Anda. Tease his body dengan pembungkus yang belum dibuka. Rayu pasangan Anda dengan menarik kondom dari lingerie Anda.


No comments:

Post a Comment